Archive

Archive for October, 2010

Safety Riding – Teknik Pengereman Untuk Bikers.

October 24, 2010 2 comments

Bagi bikers, ada beberapa kebiasaan dalam malakukan pengereman. Ada yang mostly menggunakan rem depan saja (frontbraker) ada juga yang prefer menggunakan rem belakang saja (rearbraker) ada pula yang terbiasa menggunakan rem depan dan belakang secara bersamaan (ini kebiasaan yang benar).

Secara teori safety riding ada beberapa perbandingan penggunaan rem depan dan belakang. Untuk jalan kondisi kering, ada yang menyebutkan 60:40 untuk rem depan:rem belakang, ada pula yang mematok 70:30 untuk rem depan:rem belakang. Sedangkan pada kondisi jalan basah, hampir keseluruhan menyebutkan 50:50 untuk rem depan:rem belakang.

Pabrikan modern sebenarnya Read more…

Categories: My Experience, Two Wheels

Membuat Paspor Sendiri…!!

October 19, 2010 3 comments

Setelah sebelumnya saya menuliskan pengalaman membayar pajak motor sendiri, kali ini saya akan menceritakan pengalaman membuat paspor sendiri.

Untuk saat ini, pembuatan paspor dapat dilakukan di Kantor Imigrasi (Kanim) manapun yang terdapat di Negri Para Bedebah ini. Misalkan kita ber-KTP Bekasi, kita bisa membuat paspor di Kanim Sabang ataupun Merauke.

(kepastian tersebut saya dapatkan dari senior yang bekerja di ditjen imigrasi dan saya telah membuktikannya sendiri)

Saya yang ber-KTP Bekasi mendatangi Kanim Jakarta Timur yang terletak persis di samping LP Cipinang.

Hal pertama yang harus dilakukan adalah membeli formulir Read more…

Categories: My Experience